Most Popular
Cara Menggunakan Fitur Polling Zoom Meetings
Fitur Polling Zoom – Setelah sebelumnya maskris sudah memberikan panduan tentang bagaimana caranya untuk menggunakan breakout room dan melakukan live streaming di Zoom Meeting, kali ini maskris mau coba memberikan panduan tentang cara menggunakan fitur polling zoom meetings. Sekilas Fitur Polling Zoom Fitur polling yang ada di zoom meeting memungkinkan kita untuk membuat pertanyaan polling […]
Cara Mudah Potong File MP3 Tanpa Install Aplikasi
Cara Mudah Potong File MP3 Tanpa Install Aplikasi – Bagi seseorang yang bekerja dalam bidang musik, memotong sebuah lagu menjadi beberapa bagian merupakan hal yang cukup mudah dilakukan. Namun bagi orang yang tidak terlalu banyak bersinggungan dengan editing musik, memotong file audio merupakan salah satu hal yang pasti cukup sulit. Nah, biar pandangan orang kalau […]
Cara Membuat Sertifikat Online Dengan Google Form
Membuat Sertifikat Online – Halo semuanya, setelah ada serangan yang kurang mengenakan ke situs ini akhirnya maskris mau coba isi blog ini dengan tutorial lagi. (situsnya habis inul karena kena inject) Nah, kali ini maskris mau mencoba memberikan tutorial terkait cara membuat Sertifikat online dengan menggunakan Google Form. Walaupun sebenarnya kalau kita cari di Google, […]
Cara Memperpendek Tautan Link Dengan S.id
Cara memperpendek tautan – Halo semuanya, kali ini maskris mau kasih tutorial lagi nih. Tutorialnya ini sebenarnya cukup sederhana namun cukup berguna saat kita ingin melakukan sharing url link yang panjang dan kodenya cukup rumit. Hehe Kita pasti sering mendapatkan informasi link dari grup WhatsApp ataupun dari info pendaftaran seminar online seperti https://www.youtube.com/watch?v=f-fEeF12FH4 atau https://forms.gle/iZKKXTf9N73fJyWG6 […]
Cara Membuat Web WordPress Gratis
Cara Mudah Membuat Web WordPress Gratis – Perkembangan web itu semakin hari semakin maju, hampir semua orang sekarang mengenal situs website. Sadar atau tidak, hampir setiap hari kita pasti membuka situs web lewat smartphone ataupun lewat PC. Ya, Era teknologi dan Google memang telah mengubah segalanya. Berbicara tentang situs web, maka kita tidak boleh meninggalkan […]
Cara Mengatur Streaming Zoom Meeting ke YouTube Live
Cara Mengatur Streaming Zoom Meeting – Di masa pandemi seperti sekarang ini aplikasi video conference menjadi salah satu alat yang paling sering digunakan untuk media komunikasi dua arah atau synchronous. Maka sudah bukan barang aneh jika kini banyak kegiatan dilakukan menggunakan Zoom, Webex, Jitsi, Google Meet, Microsoft Teams, WhatsApp, IG Live, Facebook Live, ataupun YouTube. […]
Cara Breakout Room di Zoom Meetings
Cara breakout room di Zoom – Intensitas penggunaan aplikasi Zoom di masa pandemic terus meningkat. Namun sayang tidak semua orang yang menggunakan aplikasi video conference ini menyadari jika Zoom memiliki banyak fitur menarik yang bisa membuat meeting kita semakin maksimal. Nah, agar bisa menambah ilmu dan informasi tentang fitur Zoom yang bisa kita gunakan, maka […]
Mengenal Kode Warna Background Pas Foto
Kode Warna Pas Foto – Kita pasti pernah diminta untuk mengumpulkan pas foto untuk kebutuhan data administratif, baik untuk syarat cari kerja, syarat menikah atau syarat administrasi lainnya. Jika kita amati, ada dua warna background pas foto yang sering kita temukan, yaitu background dengan warna Merah dan Biru. Nah, buat yang belum tau tentang penggunaan […]
Cara Menggunakan Mentimeter, Aplikasi Presentasi Interaktif
Cara menggunakan Mentimeter – Selama masa pandemi banyak hal yang harus membutuhkan penyesuaian, salah satunya di bidang pendidikan yang melibatkan proses belajar mengajar antara guru dengan murid ataupun Dosen dan Mahasiswa. Metode dan cara-cara baru harus dilakukan untuk dapat membuat proses pembelajaran yang biasanya berlangsung secara luring dapat berjalan secara lancar ketika dilangsungkan tanpa tatap […]
Batik Kibasan Sabut Kelapa, Inovasi Teknik Batik Dari Yogyakarta
Batik Kibasan Sabut Kelapa – Banggakah kamu dengan BATIK yang telah ditetapkan oleh UNESCO sebagai warisan budaya Indonesia? Batik apa yang biasa kamu gunakan? Sudah pernah dengar “Batik Kibasan Sabut Kelapa”? Pertanyaan yang sebenarnya lumayan sulit untuk kujawab. Kenapa bisa demikan? Jawabnya karena aku dilema dengan “BATIK” Jujur saja, aku sebagai orang Indonesia sangat bangga mendengar […]
Pengalaman Pakai Earphone TWS Vivan Liberty T100
TWS Vivan Liberty T100 – Mencoba suatu teknologi baru itu memang menyenangkan. Selain mendapatkan pengalaman baru, kita juga bisa terlihat keren. Ia ga sih? Atau jangan-jangan cuma perasaanku aja. haha. Bicara soal teknologi baru, aku kali ini mau cerita sedikit pengalaman pakai Earphone TWS Liberty Vivan Liberty T100. Mungkin ada yang bertanya : “Mas, Earphone […]
Cara Update Manual Zenfone Max Pro M1 ke Android 10
Update Manual Zenfone Max Pro M1 – Beberapa waktu lalu Asus telah mengkonfirmasi jika mereka akan memberikan update Android 10 kepada beberapa Smartphonenya, tidak terkecuali dengan Asus Zenfone Max Pro M1. Mendengar info tersebut, rasa penasaranku untuk mencoba Android 10 tiba-tiba muncul. Rasa penasaran tersebut semakin kuat ketika pada bulan Februari temanku mengatakan jika Zenfone Max Pro M1 akan […]
Cara Membersihkan PC Windows Menggunakan Command Prompt
Cara Membersihkan PC Windows – Sebagai pengguna PC Windows, kita pasti sering kali mengalami masalah drive C yang penuh. Drive C yang penug sering membuat kinerja PC yang kita gunakan menjadi lebih lambat dan kurang maksimal. Biasanya kurangnya ruang penyimpanan yang ada di drive C ini disebabkan oleh file sampah dan temporary file yang menumpuk […]
Cara Mudah Membuat Virtual Background Zoom
Cara Membuat Virtual Background Zoom – Setelah beberapa kali membahas soal aplikasi Zoom Meeting, kali ini maskris mau lanjut memberikan sedikit informasi dan tips yang bisa digunakan saat kita bergabung dalam sebuah acara atau rapat online menggunakan Zoom. Sebagaimana sudah diketahui oleh banyak orang, aplikasi Zoom menyediakan fitur virtual background. Fitur ini sendiri nantinya bisa […]
Cara Mudah Membuat Halaman Daftar Isi Pada Blog WordPress
Pentingkah Halaman Daftar Isi Dalam Sebuah Blog? Daftar Isi / Sitemap Blog Daftar isi merupakan salah satu bagian yang penting bagi sebuah buku. Dengan adanya daftar isi, kita akan dengan mudah menemukan bagian yang ingin kita baca namun berada di bagian tengah atau belakang sebuah buku. Nah, kalau daftar isi sebuah blog bagaimana? Pada dasarnya, […]
Cara Perpanjangan SIM Online Di Jogja, Gampang Ga Pakai Antri
Cara Perpanjangan SIM Online – Surat Ijin Mengemudi (SIM) merupakan salah satu identitas yang wajib dimiliki oleh seorang pengemudi kendaraan bermotor. Masa berlaku SIM di Indonesia sendiri pada dasarnya berlaku selama 5 tahun dan wajib diperpanjang ketika masa berlaku akan berakhir. Namun tahukah kamu jika sekarang kita bisa melakukan perpanjangan SIM secara online, tanpa harus […]
Cara Mengkoneksikan Keyboard Logitech MX Keys Via Bluetooth
Keyboard Logitech MX Keys – Setiap personal komputer (PC) pasti membutuhkan keyboard, namun tipe keyboard yang bemacam-macam sering kali membuat user sedikit pusing. Semakin mahal keyboard, biasanya berbanding lurus dengan fitur yang diberikan. Bagi yang tidak mau ambil pusing dengan keyboard dan mouse, biasanya mereka akan cenderung memilih keyboard yang diberikan oleh toko komputer. Kali […]
Cara Memperkecil Ukuran File PDF Dengan Mudah
Cara Memperkecil Ukuran File PDF – File PDF merupakan salah satu tipe file yang banyak digunakan oleh para pengguna aplikasi perkantoran. Format file ini seakan menjadi salah satu pilihan terbaik ketika akan memberikan informasi kepada seseorang. Alasan praktis dan keamanan informasi seringkali menjadi alasan kenapa file dengan format PDF lebih banyak dipilih dibandingkan dengan format […]
5 Cara Mudah Screenshoot di Windows 10 Tanpa Install Aplikasi
Setiap sistem operasi sebenarnya telah memberikan beberapa aplikasi bawaan yang sebenarnya sangat membantu penggunanya. Namun sayangnya masih banyak pengguna yang belum mengetahuinya. Karena belum tahu, maka banyak pengguna komputer sering kali bertanya dan akhirnya menginstall aplikasi tertentu agar bisa memudahkan pekerjaannya. Menurutku itu sah-sah saja. Namun apa ga malah mubazir dan buang waktu, padahal sebelumnya […]
Yuk Kenali Tugas-Tugas Relationship Officer sebelum Melamar Kerja
Tugas Relationship Officer – Relationship officer merupakan salah satu posisi yang terdapat dalam dunia perbankan, kredit bahkan koperasi. Seseorang yang bekerja dalam posisi ini akan melibatkan diri di dunia marketing. Pengertian dari posisi ini bisa dilihat dari asal katanya yaitu relationship yang artinya hubungan dan officer adalah petugas. Disinilah seorang relationship officer bekerja untuk membangun dan […]